Senin, 28 Oktober 2013

cara mengatasi semut

Informasi Halaman :
Author : Alip Hadi Mujiono, Staf Pengajar TIK di SMP NU 02 Dukuhturi Kabupaten Tegal.
Judul Artikel : cara mengatasi semut
URL : http://kamisiapmembantumu.blogspot.com/2013/10/cara-mengatasi-semut.html
Bila berniat mencopy-paste artikel ini, mohon sertakan link sumbernya. ...Selamat membaca.!
semut memang hewan yang sangat menyebalkan, datang secar berbondong-bondong, walaupun hewannya kecil tapi sulit untuk mengusirnya. cara mengusirnya dengan cara-cara berikut ini , yang mungkin cukup ampuh

1. dengan cuka : larutkan cuka dengan air lalu semprotkan pada grombolan semut tersebut.
2. dengan air panas : siram semut dengan air panas
3. dengan jeruk nipis : peras jeruk nipis lalu semprotkan pada semut

cukup itu yang saya tahu tentang cara untuk mengusir semut, artikel ini langsung saya buat sendiri tanpa copas, kalian semua coba cara-cara diatas untuk mengusir semut insyaalah semutnya sedikit demi sedikit akan menghilang...

terimaksih telah berkunjung di blog saya...
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di www.roomantik.com

0 komentar:

Posting Komentar